Download Aplikasi Geulgram untuk Membuat Quote pada Foto

Jika gemar membuat puisi, maka dengan download aplikasi Geulgram itu akan membantu Anda menempatkan kata-kata indah di atas foto agar terlihat jauh lebih rapi dan juga estetik. Diposting pada media sosial juga cukup bagus.

Beberapa orang memang suka sekali menempatkan sebuah kata-kata bijak ke dalam fotonya. Entah karena untuk mempercantik foto saja, atau memang membagikan pesan yang ingin mereka sampaikan melalui kata-kata mutiara.

Ada banyak apilkasi yang bisa Anda instal untuk membuat quote. Tapi kami sarankan, coba untuk mengunduh aplikasi bernama Geulgram karena cara mengoperasikannya sangat mudah. Untuk tahu caranya, berikut penjelasan lebih detail.

Mengenal Aplikasi Geulgram untuk Membuat Quote

download aplikasi Geulgram

Sebelum download aplikasi Geulgram memang ada baiknya mengenal terlebih dahulu kegunaan dan fungsinya. Jika asal download tanpa tahu fungsinya, tentu akan bingung dan kesulitan saat menggunakannya.

Geulgram adalah sebuah aplikasi yang dikhususkan untuk memberi tulisan yang berbentuk kutipan, cerita, emosi, mengungkapkan perasaan cinta, bahkan motivasi. Anda bisa menuliskan apa saja di dalam foto menggunakan Geulgram.

Foto yang disediakan oleh aplikasi sangat banyak dan beragam. Kualitas gambarnya juga sudah HD, dapat dipilih secara gratis. Jika dalam galeri Geulgram tidak ada yang disukai Anda, bisa mengunggah foto di galeri hp Anda untuk diunggah ke dalam aplikasi.

Barulah setelah itu bisa mencantumkan tulisan sesuka hati. Apa keuntungan yang akan Anda dapatkan setelah download aplikasi ini? Pertama, aplikasi sangat user friendly. Jadi, meski baru pertama kali mengunakannya pasti akan langsung paham.

Geulgram juga menyediakan font gratis dalam banyak Bahasa. Anda bisa menggunakan font sesuka hati secara gratis. Jadi, kreasikan tulisan Anda di dalam foto agar lebih indah. Selain itu, font yang dipilih juga bisa diterapkan warna apa saja.

Sesuaikan dengan warna foto yang dipilih agar terlihat cocok serta estetik. Anda juga bisa menambahkan tanda tangan sendiri ke dalam foto yang sudah diberi kata-kata mutiara terlebih dahulu.

Meski aplikasi ini gratis untuk setiap penggunanya, tapi hasil dari editan di Geulgram tidak ada watermark. Keberadaan watermark memang terkadang mengurangi keindahan editan tersebut.

Jika berminat untuk mengunduhnya, bisa langsung menuju ke Google Play Store yang sudah terpasang di ponsel masing-masing. Geulgram sendiri sudah ada sehjak tahun 2017 dan telah diunduh kurang lebih 1 juta unduhan.

Cara Download Aplikasi Geulgram dengan Mudah

download aplikasi geugram

Anda muda zaman sekarang sudah cukup peduli dengan membaca dan menulis. Ada banyak platform menulis juga yang bisa menyalurkan hobi anak muda, hingga mampu menghasilkan uang hanya dengan tulisannya.

Tapi untuk Anda yang gemar menulis dengan desain bagus ditambah background foto pada untaian katanya, Anda bisa memilih untuk melakukan pengunduhan aplikasi Geulgramsupaya bisa membantu Anda.

Geulgram sendiri adalah aplikasi edit foto untuk menempatkan tulisan dengan background foto template indah yang disediakan oleh aplikasi. Tentu aplikasi ini sangat diburu oleh penyair, penyerita, bahkan guru sastra.

Karena Geulgram sendiri seperti aplikasi text art tapi lebih ringan bila diinstal pada smartphone. Selain itu, Geulgram juga penggunaannya sangat mudah dan praktis. Hanya perlu menuliskan kata-kata, pilih font, dan tempatkan di atas foto yang telah dipilih.

Lalu, bagaimana cara untuk download aplikasi ini? Sama seperti Anda mengunduh aplikasi android lainnya, tinggal menuju ke Google Play Store. Jika Anda pengguna IOS, bisa langsung ke App Store.

Setelah itu, pada bar pencarian, ketika saja Geulgram. Nanti akan keluar hasilnya. Silakan klik tombol download dan tunggu beberapa saat. Nanti jika downloadnya sudah selesai, pasti akan terinstal secara otomatis.

Kapasitas dari aplikasi ini sangat ringan, sehingga Anda yang masih ada sisa memori di ponsel sebesar 2GB itu sudah sangat cukup. Selain itu, ada panduan dalam menggunakan aplikasi ini.

Panduan Menggunakan Aplikasi Geulgram untuk Menambahkan Teks

Aplikasi Geulgram memang sangat bermanfaat untuk para penulis cerita dan puisi. Karena mereka bisa menyebarkan tulisan yang indah dengan desain yang sangat bagus. Tidak perlu menggunakan metode sulit.

Jika sudah download aplikasi Geulgram hanya tinggal ikuti saja perintah yang ada di fitur, nanti Anda bisa menciptakan sebuah kutipan kata-kata bijak, cerita, atau puisi secara estetik.

Jika Anda baru pertama kali menggunakan aplikasi Geulgram, kami di sini akan memberitahu bagaimana cara mengoperasikannya.

  • Langkah pertama yang harus Anda lakukan adalah dengan mengunduh dan mengistal aplikasinya.
  • Setelah itu, silakan buka apknya. Nanti Anda akan menemukan 4 fitur di bagian beranda.
  • Jika ingin menulis di foto template, pilih fitur writing on my beautiful photo. Tapi jika ingin menulis di background warna pilih writing on colored background.
  • Dan jika Anda ingin menulis di foto galeri sendiri atau custom photo, klik write on my photo. Fitur satunya lagi adalah My Geugram yang menyimpan hasil editing Anda nanti atau sebelumnya.
  • Langkah berikutnya setelah memilih background, klik editing teks dan langsung tulis apa saja menggunakan font bebas. Jika sudah, klik Save. Itu sudah menjadi langkah terakhir agar gambar editan bisa tersimpan di galeri.

Aplikasi ini memang sangat mudah dan tidak butuh banyak waktu dalam mempelajarinya. Jika penasaran, langsung saja download aplikasi Geulgram dan coba berkreasi foto dengan rangkaian kata indah yang Anda buat.

link unduhan apk geugram

apk geugram

Jika anda sudah mengetahui mengenai aplikasi geugram ini dan juga sudah mengerti cara menggunakan aplikasi geugram . selanjutnya anda bisa mengunduh aplikasinya melalui link yang akan saya sematkan di bawah ini .

Link unduhan ini adalah link yang langsung menuju unduhan di playstore . silahkan unduh aplikasinya melalui link di bawah ini .

>> LINK DOWNLOAD APK VIA PLAYSTORE <<

Kesimpulan

Demikianlah sobat semua , pembahasan mengenai aplikasi aplikasi geugram dan juga link unduhan yang telah saya sematkan di atas . semoga bisa di gunakan sesuai dengan keinginan anda .

Sekian dari saya selaku admin jayawarta.com . sampai jumpa lagi di artikel selanjutnya .